Sebenarnya ada banyak cara untuk mempercepat Windows XP, baik itu dengan bantuan software-software tertentu atau pun hanya dengan merubah-rubah setting bawaan Windows. Salah satu caranya adalah seperti yang akan kita lakukan sekarang ini.
Dengan menonaktifkan efek visual yang tidak diperlukan di Windows XP dapat juga meningkatkan kecepatan Windows Anda.
Berikut cara-cara merubah settingannya:
- Buka Control Panel di Start Menu
- Pilih System --> Advanced
- Klik Settings pada Performance
- Pada jendela yang muncul, matikan efek-efek yang Anda anggap tidak penting.
- Klik OKdan selesai...
Sekian dulu untuk tutorial kali ini, dan semoga bisa membantu kawan-kawan semua.
Comments
Post a Comment
*jika Anda belum terdaftar di KoFa Style Blog, harap memilih profil Nama/URL sebelum memposting komentar.